Thursday, May 2, 2024
Home Editorial

Editorial

Banyak isu-isu kebumian yang perlu untuk mendapat perhatian lebih, entah karena kontroversinya, besarnya pengaruh, atau kehadirannya yang mencengangkan. Oleh karena itu, rubrik ini menawarkan kajian mendalam dan pilihan dari tim editorial Belajar Geologi.

Editorial

Home Editorial
Banyak isu-isu kebumian yang perlu untuk mendapat perhatian lebih, entah karena kontroversinya, besarnya pengaruh, atau kehadirannya yang mencengangkan. Oleh karena itu, rubrik ini menawarkan kajian mendalam dan pilihan dari tim editorial Belajar Geologi.

Tujuh Orang Dipenjara Karena Gempabumi : Salah Siapa? (Bag. 1)

Enam Ilmuwan dan Satu Petugas Pemerintah Dipenjara Karena Gempa Bumi Ada kasus menarik di Italia pada tahun 2012 lalu. Enam orang ilmuwan dan satu petugas...

Geologi Forensik : Ketika Ahli Geologi Menjadi Seorang Detektif

“Pengetahuan Geologi.—Praktis, namun terbatas” Kalimat di atas adalah penilaian John Watson terhadap pengetahuan Sherlock Holmes tentang geologi. Watson bercerita bahwa Sherlock Holmes dapat membedakan satu...

Kala Anthropocene, Fakta Ilmiah atau Sekedar Budaya Pop?

Manusia telah menjadi faktor perubahan geologi yang signifikan di Bumi. Manusia banyak melakukan hal-hal yang sebelumnya tidak pernah terjadi oleh faktor-faktor lain. Misalnya mengubah...

Perbedaan Badan Geologi Indonesia dan Badan Geologi Amerika Serikat

Pada dasarnya Badan Geologi Indonesia tidak berbeda dengan Badan Geologi Amerka Serikat . Badan Geologi Amerka Serikat atau yang biasa kita kenal dengan United...

Ketika Alam Menyapa, Apa yang Bisa Manusia Perbuat?

Akhir-akhir ini alam menunjukan aktivitas yang tidak biasa seolah hendak menyapa manusia. Kekeringan dan kebakaran hutan dimana-mana, letusan gunungapi membuat porak-poranda daerah sekitar bahkan...

Jurassic World : Ketika Dinosaurus Meraja

Tahun 2015 ada dua film, setidaknya sampai sekarang, yang erat kaitannya dengan geologi. Pertama adalah San Andreas dan yang kedua Jurassic World. Yang pertama...

Kapankah Kita Hadir di Bumi?

“lebih dari 99% sejarah bumi dilalui tanpa manusia” Bumi yang menjadi rumah bagi manusia dan kehidupan lain ini memiliki sejarah yang amat panjang. Berdasarkan penelitian...